Komitmen Terhadap Kelestarian Lingkungan di Peringatan Hari Air Dunia 2024 di Batu

Kota Batu, Klikbatu.id 26/05/2024 – Telah dilaksanakan suatu agenda dari batu tubing yakni peringatan hari air atau world water day dengan tema “tirta uriping bhawono 2 “.

Kegiatan ini merupakan peringatan hari air sebagai bentuk rasa syukur kepada Tuhan YME dan sebagai bentuk masyarakat dalam menjaga kelestarian lingkungan khususnya kelestarian air.

banner 728x90

Dalam acara ini kita juga mengusung slogan yakni ” Untuk Anak Cucu Kita Tinggalkan Mata Air Bukan Air Mata”, kegiatan ini dilaksanakan di Sungai Gedang Kluthuk yang juga sebagai start poin di wisata batu tubing.

Peringatan hari air pagi hari ini dihadiri oleh pj walikota batu yakni Aries Agung P. , Kepala Lurah Temas Bapak Adi Santoso, Perwakilan DPRD Kota Batu Ibu Dewi Kartika, Danramil Kota Batu, PUPR Kota Batu, Perwakilan Wisata Kali Krapyak, LPMK, Sabers Pungli, BNN, Mahasiswa Mahasiswi Malang Raya, seluruh pelaku pariwisata Kota Batu, Seniman dan budayawan kota batu, penggiat lingkungan Kota Batu.

banner 728x90

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *